Lihat ke Halaman Asli

Otoriter atau Demokrasi dalam Mengasuh Anak

Diperbarui: 24 Juni 2015   15:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Beauty. Sumber ilustrasi: Unsplash

Banyak orang tua yang bingung harus menghadapi anaknya dengan cara apa, karna takut salah dalam mengajarkan. karena tipikal anak berbeda-beda saudara yang satu dengan saudara yang lainnya meski lahir dalam satu rahim ibu yang sama. Orang tua harus memahami benar-benar karakteristik anak mereka satu persatu agar tidak salah dalam bertindak. Tetapi apakah mereka harus di didik dengan aturan yang sama atau berbeda.

Mungkin tidak anak-anak diajarkan dengan cara yang berbeda-beda, apakah mereka tidak merasakan iri terhadap saudara mereka yang lainnya ataukah mereka harus di didik dengan ajaran yang sama meski karakter mereka berbeda-beda. ini menjadi PR terbesar untuk orang tua, dan untuk calon orang tua harus belajar dari sedini mungkin agar anak bisa tumbuh secara dewasa dengan baik.

Ajaran dengan cara Otoriter atau Demokrasi siapa saja bisa melakukannya, asalkan tahu betul apa resiko yang akan dihadapi dan manfaat yang akan dirasakan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline