Lihat ke Halaman Asli

Indonesia Butuh Presiden yang Bisa Kerja

Diperbarui: 11 Juni 2022   09:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Persoalan yang dihadapi Indonesia saat ini relatif " kompleks"yang saling berkaitan satu sama lainnya.

Mulai dari persoalan ekonomi, politik pertahanan, keamanan, sosial budaya dsb dsb..

Muara dari itu semua adalah ancaman terhadap des integrasi bangsa bermunculan akibat adanya rasa ketidak puasan elite politik baik elite politik lokal maupun nasional.

Olehnya itu perlu kesadaran kolektif para pemangku kepentingan terkhusus para elit politik dan kelompok oligarki yang secara " de Facto " menguasai dan mengendalikan perekonomian Indonesia saat ini.

Dari kesadaran kolektif tersebut muncul semacam " win win solution" yang ujung ujungnya bisa mengakomodir beragam kepentingan sehingga keutuhan NKRI tetap terjaga.

Kelompok oligarki dan siapapun juga yang menyimpan uangnya di luar negeri bisa dibawa pulang ke Indonesia untuk diinvestasikan ke sektor usaha sehingga ekonomi bertumbuh, lapangan kerja tercipta, kemiskinan bisa dikurangi.

Pada titik inilah penentuan Presiden periode mendatang sangatlah penting.

Indonesia butuh sosok Presiden yang bisa diterima berbagai pihak dengan resistensi minimal dan disaat yang bersamaan sanggup bekerja dan mengakomodir beragam kepentingan.

Kedepannya akan lebih baik bila Presiden terpilih juga didukung oleh para pembantu Presiden yang bisa bekerja dan dalam bekerja tersebut bisa mengakomodir beragam kepentingan..

Pendekatan pragmatis, solutif dengan sesedikit mungkin gejolak sosial sangat diperlukan agar tercipta suasana yang kondusif aman dan nyaman dan sejahtera.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline