Lihat ke Halaman Asli

UMI MAYYADAH

Mahasiswa/pend. mtk/Fkip/Untirta

Memaknai Etnopedagogi dalam Landasan Pendidikan di Untirta

Diperbarui: 10 Desember 2023   08:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

personal 

Universitas Sultan Ageng Tirtayasa disingkat Untirta adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Provinsi Banten, Indonesia.  

Dalam  tulisan ini, penulis bermaksud menstimulus dan memperkaya pembahasan mengenai tema "Interaksi Sosial Dosen dan Mahasiswa dalam Membangun Karakter dan Budaya Banten"  budaya banten dalam pengajarannya menanamkan metode silih asah,  silih asih, dan silih asuh.

Konsep dan Penerapan dari Metode Silih Asah, Silih Asih, dan Silih Asuh dalam Masa Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran di Kelas 1c Prodi Pend. matematika (dokpri)

1. Silih Asah : Istilah ini mengacu pada saling belajar dan menghormati antar individu. Hal ini menekankan pentingnya menghargai pendapat dan pengetahuan orang lain.

Dalam interaksi sosial antara dosen dan mahasiswa, konsep Silih Asah dapat diaplikasikan untuk membangun karakter dan budaya Banten. Konsep Silih Asah mengandung makna filosofis bahwa memiliki pengetahuan tidak cukup untuk diri sendiri saja, melainkan juga untuk saling berbagi dan saling belajar dari orang lain. Dalam implementasinya, konsep Silih Asah dapat diwujudkan melalui pembelajaran kolaboratif, diskusi terbuka, dan pemberian kesempatan kepada setiap individu untuk saling berbagi pengetahuan dan pengalaman.

Dosen dan mahasiswa di untirta sudah menerapkan silih asah,salah satunya di dalam kelas melalui kegiatan presentasi yang di dalamnya terdapat diskusi terbuka,tiap mahasiswa di beri kesempatan untuk berpendapat dan di akhir sesi dosen meluruskan diskusi kami.

Dengan menerapkan konsep Silih Asah dalam interaksi sosial antara dosen dan mahasiswa, diharapkan dapat membentuk pola interaksi dan pembelajaran yang inklusif, di mana setiap individu dihargai dan diakui keberadaannya dalam proses pembelajaran.

2. Silih Asih : Konsep Silih Asih dalam budaya banten mengandung makna filosofis tentang saling peduli, merawat, dan membimbing satu sama lain menuju hal yang positif.

Dalam konteks interaksi sosial antara dosen dan mahasiswa dalam membangun karakter dan budaya Banten, konsep Silih Asih dapat diimplementasikan melalui :

  • sikap peduli
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline