Lihat ke Halaman Asli

UMI KULSUM

GURU SDN 2 LOGANDU KARANGGAYAM

Sore itu Berbalut Gugup

Diperbarui: 26 Mei 2024   14:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Oleh : Umi Kulsum 

Sore itu kubuka pintu langkah gugup

Kau lewat dengan pesonanya menyusup

Terbalut warna jingga

Menatap wajah dengan seksama

Kau berdiri tepat di depan pintu

Memastikan siapa yang bertemu

Saat itu terbayang gugup

Seolah berdiri di atas gunung tinggi

Menjulang tak mampu berjalan lagi

Langkahku membatu dan beku

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline