Lihat ke Halaman Asli

Ulin

Guru

Soal dan Jawaban Post Test Modul 2: Pembelajaran yang Berpusat Pada Peserta Didik, PMM Topik Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar)

Diperbarui: 24 Maret 2024   09:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

1. Aksesibilitas merupakan salah satu unsur penting dalam lingkungan belajar yang aman, ramah, dan menyenangkan. Perhatian, kesempatan, dan perlakuan setara yang diperoleh peserta didik dalam kegiatan pembelajaran termasuk aksesibilitas ...

A. Fisik

B. Non Fisik

C. Akademik

D. Non Akademik

2. Dalam kasus SD Makmur, Dina kemungkinan besar merasa lingkungan belajarnya tidak aman, ramah, dan menyenangkan. Setidaknya ada 2 permasalahan utama yang perlu diatasi dari kasus Dina, yaitu ...

A. Jumlah kamar mandi yang terbatas dan perundungan

B. Kurangnya perhatian orangtua dan jumlah guru yang kurang memadai 

C. Jumlah peserta didik yang kurang berimbang dengan jumlah ruang kelas yang ada serta perundungan

D. Perhatian guru dan jumlah guru - peserta didik yang kurang berimbang

3. Cerita Aldi & Pak Budi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline