Lihat ke Halaman Asli

Ulfa Yulianingsih

Teacher - Elementary School

Catatan Ceramah Kalau Rezeki Nggak ke Mana

Diperbarui: 28 Desember 2021   08:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Islam itu Indah 26 Desember 2021

Ceramah pada 26 Desember 2021 yang berjudul "Kalau Rezeki ngga Kemana" dalam tayangan Islam itu Indah, oleh Ustadz Ahmad Bani Hasyim yaitu

Rezeki itu yang kita pakai, rezeki secara umum setiap hari kita dapatkan, udara air itu rezeki, rezeki nomplok ada 4

rikaz (harta tertimbun sejak zaman dahulu/jahiliyah) halal diambil zakatnya 20%, ma'din ( harta tambang) pekerja pekerja yang dapat emas tambang harta atau rezeki nomplok zakatnya 20%, luqhotoh (harta yang hilang dari pemiliknya, boleh diambil umumin selama 1 tahun), kalau 100jt sampai lebih maka diumumin 1 tahun baru menjadi milik kita, itu adalah harta titipan, dan hadiah rezeki nomplok atau bonus akhir tahun.

Kemudian dilanjutkan tauziyah dari ustadz Nur Maulana

"Berusahalah untuk mencari rezeki, berusaha mendapatkan rezeki" dari didalam kandungan kita, kita mendapat jalur makanan ketika dalam kandungan, kita bisa berusaha untuk mendapat rezeki tak terduga dengan :

1. banyakin ibadah membuat panjang umurnya

2. taqwa (karena ketaqwaannya Allah muliakan dia) 

3. bergantung pada Allah (Allah yang hidupkan Allah yang mengatur rezeki)

Kemudian tausiyah dilanjutkan ustadz muda yaitu ustadz syam

ketika dalam perut kita sudah dijamin sama Allah, keluarpun sudah dijamin rezekinya oleh Allah, pertanyaannya kenapa kita masih terus berusaha atau ikhtiar?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline