Lihat ke Halaman Asli

Tumbuhan Sebagai Obat

Diperbarui: 20 November 2020   19:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Tumbuhan sebagai obat sudah ada sejak zaman prasejarah manusia, kemudian para penelitian sudah mengindentifikasikan bahwa 122 senyawa yang digunakan didunia kedokteran modern merupakan turunan senyawa tumbuhan yang digunakan sejak zaman prasejarah,

Tumbuhan merupakan salah satu makhluk hidup yang ada di bumi, tumbuhan dapat menopang kehidupan makhluk lainnya baik itu manusia atau hewan, Tumbuhan memiliki banyak manfaat bagi manusia diaman salah satunya sebagai sumber kehidupan manusai maupun hewan.

Dan hal yang terpenting tumbuhan bisa menjadi obat untuk manusia.

Sudah kita ketahui bahwa tumbuhan merupakan salah satu makhluk hidup yang memiliki macam macam manfaat Aneka tumbuhan diantaranya mempunyai buah-buahan segar yang diciptakan Allah SWT untuk umat manusia. Di antara sekian banyak buah-buahan itu, salah satu yang disebutkan Allah SWT dalam Alquran adalah anggur dan kurma.

''Dia menumbuhkan bagi kamu dengan air hujan itu tanam-tanaman; zaitun, kurma, anggur dan segala macam buah-buahan. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar ada tanda (kekuasaan Allah) bagi kaum yang memikirkan.'' (QS. An Nahl: ayat 11).

Surat ke-16 dalam Alquran adalah An Nahl yang berarti lebah.  Secara khusus, surat  Makkiyah tersebut dinamakan An Nahl atau lebah, karena pada ayat ke-68 terdafat firman Allah SWT yang berbunyi, ''Dan Tuhanmu mengilhamkan kepada lebah: Buatlah sarang-sarang di bukit-bukit, di pohon-pohon kayu, dan di tempat-tempat yang dibikin manusia.''

Dari perut lebah itu keluar minuman (madu) yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan bagi manusia. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang memikirkan.'' (QS An Nahl:69).

Dalam Alquran, madu pun menjadi simbol kenikmatan surga  balasan bagi orang-orang yang beriman dan bertakwa. ''(Apakah) perumpamaan (penghuni) jannah yang dijanjikan kepada orang-orang yang bertakwa yang di dalamnya ada sungai-sungai dari air yang tiada berubah rasa dan baunya, sungai-sungai dari air susu yang tidak berubah rasanya, sungai-sungai dari khamar yang lezat rasanya bagi peminumnya dan sungai-sungai dari madu yang disaring; dan mereka memperoleh di dalamnya segala macam buah-buahan dan ampunan dari Rabb mereka, sama dengan orang yang kekal dalam jahannam dan diberi minuman dengan air yang mendidih sehingga memotong ususnya?'' (QS:MUHAMMAD: 15)

Maka tumbuhan ataupun buah buah yang paling banyak manfaatnya ialah:  

Madu

Keajaiban madu telah diungkapkan dalam alquran, 14 abad lalu, penjelasan ini sudah di telaah secara mendalam dan merambah ke duniia sains modern atas penggunaan madu.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline