Lihat ke Halaman Asli

Meluruskan Penulisan "Amin" dan "Salam"

Diperbarui: 24 Juni 2015   10:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Sekedar bermaksud meluruskan tentang kesalahan penulisan “AAMIIN” yang sering terjadi. Dalam bahasa arab, ada ④ (empat) perbedaan makna kata “AMIN” yaitu:

①. “AMIN” (alif dan mim sama² pendek).
⇉ Artinya: “AMAN atau TENTRAM...!!!”

②. “AAMIN” (alif panjang dan mim pendek).
⇉ Artinya: “MEMINTA PERLINDUNGAN KEAMANAN...!!!”

③. “AMIIN” (alif pendek dan mim panjang).
⇉ Artinya: “JUJUR TERPERCAYA...!!!”

④. “AAMIIN” (alif dan mim sama² panjang).
⇉ Artinya: “YA RABB KABULKANLAH DOA KAMI...!!!”

Terus bagaimana dengan pengucapan atau penulisan “AMIEN”...???

Sebisa mungkin untuk yang satu ini “AMIEN” kita hindari, karena ucapan “AMIEN” yang lazim dilafadzkan oleh penyembah berhala (paganisme). Do’a ini sesungguhnya berasal dari nama seorang dewa matahari mesir kuno yaitu: Amin-Ra (atau orang barat menyebutnya Amun-Ra).

HINDARI JUGA PENULISAN:

→ “ASS”
→ “ASSKUM”

→ “MOHD”
→ “MOSQUE”

→ “4JJI”
→ “MECCA”

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline