Lihat ke Halaman Asli

Terima Teman Baru seperti Kita Menerima Teman Lama

Diperbarui: 14 September 2018   17:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(dok. pribadi)

Karena di setiap pertemuan kita terhadap teman yang baru kita kenal bisa saja Allah kasih jalan lewat orang itu untuk wujudkan target hidup kita. Jangan bilang si teman baru tidak seperti si teman lama yang enak diajak bicara, enak diajak bercanda, enak ini enak itu. Sebenarnya kita sedang dikasih kesempatan untuk banyak mengenal orang banyak.

Kadang kita hanya lupa menerima teman baru seperti teman lama, bisa saja teman baru lebih baik dari teman lama. Bisa saja teman baru dan teman lama keduanya memiliki potensi untuk dirimu.

Maka terima lah ia yang hadir dalam hidupmu sebagaimana kamu menerima teman lamamu kembali.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline