Lihat ke Halaman Asli

Topik Irawan

TERVERIFIKASI

Full Time Blogger

Reformasi

Diperbarui: 17 Juni 2015   06:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Tentang peralihan takhta yang berdarah darah

Harapan lepas dari rezim yang menjepit

Saat mahasisawa meruah ke jalanan

Teriakan tentang perubahan di negeri ini

Sudah saatnya kepalkan tangan

Runtuhkan dominasi ketatanegaraan yang mengekang

Belasan tahun yang lalu sebuah sejarah terpatri

Tak bisa dielakan dalm liku sejarah bangsa ini

Reformasi reformasi reformasi

Kalimat sakti dalam angkasa bumi pertiwi

Keinginan dalam sebuah tatanan negara adil makmur

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline