Lihat ke Halaman Asli

Tertinggal kabar

Diperbarui: 26 Juni 2015   11:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Untuk kawanku, (Alm) Ahmad Rohidi


Malam membisikkanku sebuah kabar

Datangnya pesan getir malam kelabu

Bintang kerlipkan cahaya kerlip

Ada kegelisahan terselip dalam kenyataan

Waktu berhenti diujung perjalanan

Dan hanya penantian tersisa

Jalanjalan yang berliku

Mengiringi perjalananmu

Menuju peristirahatan abadi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline