Lihat ke Halaman Asli

Hardiman tama

Siswa SMA

Cara Foto Siluet

Diperbarui: 31 Agustus 2020   19:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Fotografi adalah proses atau metode untuk menghasilkan gambar/foto. Foto adalah gambaran yang dihasilkan dari fotografi dengan lensa kamera.

Disini saya akan menjelaskan cara mendapatkan foto siluet. Foto siluet adalah foto dimana objek utama terlihat hitam, sedangkan background terlihat biasa memiliki warna.

Saya akan menjelaskan cara membuat foto siluet:

1. Tempatkan objek dengan benar. Pastikan objek membelakangi sumber cahaya

2. Jagalah bentuk objek tetap bagus/indah

3. Pilih waktu yang tepat untuk memfoto. Biasanya foto siluet terlihat lebih indah ketika sore hari, jarena background berwarna orange

4. Gunakan metering spot atau center untuk mengukur tingkat kecerahan sebuah objek.

5. Perhatikan segitiga exposure. Gunakan ISO rendah, gunakan bukaan besar untuk mendapatkan efek bokeh, dan gunakan shutter speed dengan kecepatan tinggi.

6. Kunci exposure tadi

7. Beraksilah, atau bergaya 

8. Terakhir jangan gunakan flash.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline