Lihat ke Halaman Asli

TJIPTADINATA EFFENDI

TERVERIFIKASI

Kompasianer of the Year 2014

Kami Berdua Menjadi Saksi Hidup

Diperbarui: 6 Juni 2024   04:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto di usia 50 tahun/Dokumentasi pribadi 

Bahwa Kita Akan Menjadi Seperti Apa Yang Kita Yakini

Kita semuanya sudah pernah mendengar tentang the wisdom words,;" You are what you think" atau dalam bahasa relogius:' Jadilah sesuai dengan imanmu " Tapi tulisan ini Sama sekali tidak bermaksud membahas tentang hal yang bersentuhan dengan agama. Karena tidak termasuk dalam kategori orang yang agamis. Bahkan ayat kitab suci saja saya tidak hafal.

Tulisan Ini semata mata sebagai ungkapan rasa syukur kepada Tuhan bahwa kami berdua diijinkan untuk menjadi Saksi Hidup bahwa:" Kita akan menjadi seperti apa yang kita yakini,"

Kami TIDAK PERNAH berpikir:" Saya sudah tua " Walaupun jelas usia tetap bertambah, tetapi sejujurnya Kami tidak pernah merasa sudah tua 

Karena bila kita berpikir "Saya sudah tua,wajarlah mulai sakit sakitan" Bila diulangi berkali kali,maka alam bawah sadar yang dikenal dengan subconscious mind akan merekam. Sejak saat itu proses penuaan dimulai. 

Orang yang selalu berkeluh kesah:" Hidup Ini susah banget" maka terjadilah seperti apa yang selalu diucapkan. Karena apa yang dipikirkan berulang kali, akan menjadi doa kita 

Kami masih rutin bangun pagi jam 05.00 dan tidur jam 10=malam Tidak pernah tidur siang.

Foto usia 80 tahun/Dokumentasi pribadi 

A to Z kami kerjakan berdua. Saya setiap hari mengemudikan kendaraan dengan didampingi istri tercinta. 

Makan enak,tidur nyenyak dan masih membaca tanpa kaca mata. Tengok uang masih senang, apalagi bila uang dollars 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline