Lihat ke Halaman Asli

TJIPTADINATA EFFENDI

TERVERIFIKASI

Kompasianer of the Year 2014

Menemukan Kebahagiaan dan Kebanggaan Lewat Lukisan

Diperbarui: 11 Juli 2020   05:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

ket.foto: lukisan dari richard effendi/kiriman irwan effendi

Engkong Tidak Pandai  Melukis ,Tapi Cucu Bisa 

Salah satu kebahagiaan seorang Opa dan Oma ,adalah menyaksikan cucu cucu ,bukan hanya pintar di sekolah,tapi juga memiliki ketrampilan tersendiri. Misalnya cucu pertama  ,mendapatkan Gold Medal dibidang olahraga Wushu ,bahkan istrinya juga mendapatkan medali emas. Semua cucu cucu kami sejak masih kecil aktif diberbagai bidang olahraga bela diri,seperti Wushu ,Karate dan Taekwondo.walaupun tidak semua meraih gelar juara .

richard-1-5f08e9abd541df135e1fcd94.jpg

ket.foto : richard sedang in action /kiriman irwan effendi

Salah seorang diantara cucu kami yang berjumlah total 11 orang ,yang menonjol dibidang melukis adalah Richard Effendi .Sejak dari kecil hobi melukis dan setelah menamatkan SMA nya,masuk ke jurusan Seni 

richard-4-5f08e9dcd541df4ea3628be2.jpg

ket.foto : lukisan richard 7 tahun lalu ,yang dihadiahkan untuk kami/dokpri

Lukisan 7 Tahun Lalu

Saya mendapatkan dan istri sebagai Opa dan Omanya ,pernah mendapatkan hadiah lukisan ,yang tentu saja merupakan sebuah kebahagiaan dan sekaligu kebangaan,bahwa walaupun Engkongnya tidak pandai melukis,tetapi ternyata cucunya bisa . Oya ,dalam keluarga kami,ada dua jenis panggilan terhadap kami. Ada cucu yang memangggil kami dengan sebutan :"Engkong dan Emak " seperti yang lazim berlaku dikampung halaman kami,dikalangan etnis Tionghoa .tapi yang lahir di Australia, memanggil kami dengan sebutan :"Grandpa and Grandma" Apapun panggilan yang disematkan kepada kami berdua, tentu saja kami terima dengan sangat senang hati. 

richard-5-5f08ebaa097f3618024a84c2.jpg

ket.foto karya richard effendi 7 tahun lalu

richard-6-5f08ebd0097f363ce66e03d2.jpeg

ket.foto : lukisan 7 tahun lalu.dokpri

 Kini ,Melukis DiJendela Cafe dan Siap Dalam Waktu 3 x 4 Jam

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline