Lihat ke Halaman Asli

Tito Adam

TERVERIFIKASI

Social Media Specialist | Penulis | Fotografer | Editor Video | Copy Writer | Content Writer | Former Journalist

Gara-gara Eternals Makhluk Sintetis, Penulis Cerita Film Jelaskan Hubungan Saudara Thanos dan Eros

Diperbarui: 29 November 2021   17:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi. Sumber: Reddit

Sebagai film ke-26 Marvel di Marvel Cinematic Universe, film Eternals memberikan sebuah insight baru kepada para fans Marvel mengenai bagaimana universe superhero ini.

Salah satu hal yang cukup mencengangkan adalah Eternals bukanlah makhluk organik melainkan sintetis layaknya robot android. Memori ingatan bisa dipasang dan dihapus.

Tentu ini hal yang sangat berbeda dibanding dengan komik, Eternals merupakan salah satu ciptaan Celestials dari makhluk organik layaknya manusia yang memiliki kekuatan super.

Bagi kamu yang belum nonton film Eternals, konten ini sedikit banyak berisi SPOILER. Jika memutuskan untuk lanjut membaca, resiko ditanggung pembaca.

Suatu hal mengejutkan jika Eternals adalah makhluk sintetis layaknya robot android atau humanoid di MCU. Mengingat Eternals merupakan karakter penting di dunia Marvel.

Bagaimana tidak penting, mengingat Eternals memiliki kekerabatan dengan Thanos, villain Mad Titan yang menjadi penjahat utama Marvel selama satu dekade lewat infinity saga.

Sebut saja ada Thena yang diperankan oleh Angelina Jolie adalah Eternals sepupu dari Thanos. Sayangnya untuk hal ini, di MCU belum ada konfirmasi.

Yang pasti, di credit post Eternals, kita diperkenalkan sosok baru bernama Eros 'Starfox', Prime Eternals Planet Titan, saudara dari Thanos.

Baca juga, "Mengenal Eros "Starfox" Saudara Kandung Thanos, Karakter Baru Marvel yang Muncul di Eternals"

Gara - gara perkenalan ini, para fans Marvel lalu bertanya - tanya, jika Eternals adalah makhluk sintetis dan Eros saudara Thanos adalah Prime Eternals Planet Titan, lalu apakah Thanos sintetis atau organik?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline