Lihat ke Halaman Asli

Tito Adam

TERVERIFIKASI

Social Media Specialist | Penulis | Fotografer | Editor Video | Copy Writer | Content Writer | Former Journalist

Marvel Mengumumkan Semua Filmnya Alami Mundur Jadwal Tayang Mulai Tahun Depan

Diperbarui: 20 Oktober 2021   08:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi film tayang tahun depan. Sumber : The Direct

Kita tahu Marvel adalah salah satu studio yang sudah menyiapkan rencana produksi dan penayangan yang begitu ketat. Alur waktunya pun seperti 'sacred timeline' yang tidak bisa diubah.

Namun layaknya yang terjadi pada dunia MCU, garis waktu yang sudah ditetapkan itu berubah. Marvel memutuskan untuk memundurkan jadwal rilis semua filmnya sepanjang tahun 2022 - 2023.

Seperti efek domino, ketika satu film mundur, film berikutnya pun ikut mundur agar "magic" film Marvel tetap terasa. Jumlah film yang mengalami pemunduran jadwal rilis ini cukup banyak.

Bahkan ada dua jadwal film yang tidak disebutkan judulnya harus dihapus dari rencana tayang Marvel Cinematic Universe.

Berita ini cukup mengejutkan mengingat di tahun 2020, Marvel seakan seperti berpuasa selama setahun akibat pandemi. Kini di tahun 2021 Marvel menggerojok fans dengan berbagai produknya.

Dilansir dari The Direct, berikut film yang akan mengalami jadwal mundul. Film-film yang terpengaruh mundur jadwal rilis adalah film yang tayang tahun 2022 - 2023.

1. Doctor Strange : Multiverse of Madness

Jadwal awal tayang 25 Maret 2022 mundur menjadi 5 Mei 2022

2. Thor : Love and Thunder

Jadwal awal tayang 6 Mei 2022 mundur menjadi 8 Juli 2022

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline