Lihat ke Halaman Asli

Kelenjar Tiroid, Penyakit Berbahaya yang Sering Terabaikan

Diperbarui: 28 Juli 2017   07:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: www.alodokter.com

Penyakit kelenjar tiroid adalah penyakit yang menyerang kelenjar tiroid. Kelenjar tiroid itu sendiri berperan penting dalam tubuh yang memiliki fungsi untuk mengatur sistem metabolisme dalam tubuh. Dalam ilmu kesehatan, gangguan kelenjar tiroid dibagi menjadi 2 tipe yaitu hipertiroid dan hipotiroid.

Apa yang dimaksud dengan hipertiroid dan hipotiroid.?

Hipotiroid merupakan kondisi tubuh yang terlalu banyak memiliki hromon tiroid, sedangakan hipotiroid adalah kondisi sebaliknya, yakni kekurangan hormon tiroid. Jelly Gamat QnC

Awas..!! Kenali Gejalanya Sejak Dini

Mengenali gejala suatu penyakit dapat mengurangi resiko menderita penyakit itu. Berikut merupakan gejala gejala penyakit kelenjar tiroid yang patut anda waspadai.

1. Berat badan yang naik atau turun secara drastis. 

2. Pembengkakkan dibagian leher.

3. Rambut rontok.

4. Kedinginan atau kepanasan.

5. Berbagai masalah pada tubuh.

6. Sering merasa lelah.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline