Lihat ke Halaman Asli

Pesan Khusus untuk Para Penjaga Nusantara

Diperbarui: 18 Juni 2015   04:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Membangun Harapan Baru – Nusantara

(Para Ksatria penuhi janjimu)
—”Membaca sebuah pesan untuk Para Penjaga Nusantara Sang Ksatria alam”—-

Wajah dunia (negara dan bangsa) dipenuhi kesulitan
wajah negeri ini penuh masalah dan kesusahan
bahkan banyak yang telah kehilangan api
yaitu HARAPAN,

Hilangnya Harapan
Harapan tentang Bangkitnya Nusantara Jaya

Para Ksatria alam tetaplah teguh
Para pemilik jiwa pencinta negeri ~Para Penjaga Nusantara~

jangan pernah hilang harapan
bahkan -- berkurang sedikitpun jangan

ukur, letakkan dan tetapkan harapan paling tinggi untuk negeri tercinta
Menjadikan tanah negeri ini sebagai sepotong tanah syurga di negeri Katulistiwa
Firdaus Katulistiwa .. Zamrud Katulistiwa

biarkan siapapun (mereka) menganggap ini sebuah  mimpi
biarkan mereka (semua) menyatakan ini hanyalah khayalan

terus teguhkan keyakinan tentang sebuah harapan baru
NEGERI INDAH NUSANTARA (Baru)

lakukan dalam jiwa, lakukan di dalam akal
lakukan dalam semangat.. lakukan dengan perasaan .. lakukan dalam realitas
sekecil apapun itu

seumpama realitas Nabi Ibrahim
yang menyeru ummat manusia untuk datang ke Baitullah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline