Lihat ke Halaman Asli

Teguh Wiyono

Pendidik

Satu Januari 2023

Diperbarui: 1 Januari 2023   10:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Satu Januari 2023

Hari ini, satu Januari 

Matahari tak nampak wajahnya

Sembunyi dibalik awan

Berselimut dinginnya hujan

Hari ini, satu Januari

Irama rintik hujan, terus bergema

Suasana dingin menusuk tulang

Enggan rasa beranjak dari peraduan

Hari ini, januari 

Tak nampak berseri,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline