Lihat ke Halaman Asli

Sekda Budi Martono Resmikan 56 Kios

Diperbarui: 18 Juni 2015   02:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

140863174585527477

SEKRETARIS DAERAH (SEKDA) Kabupaten Gunungkidul Budi Martono, didampingi Asek II Tomy Harahap, Camat Wnosari Iswandoyo, Kades Baleharjo Agus Setyawan. Meresmikan 56 Kios toko di Pusat Perdagangan Bekas Terminal Bus Wonosari Rabu (20/08) sore, dengan memotong pita.

Dalam sambutannya Sekda Gunungkidul Budi Martono, berharap Pusat Perdagangan di bekas Terminal diberi nama yang menarik, jangan pakai nama Luar Negeri, pilih saja yang Njawani. Budi Martono juga mengingatkan agar pemilik kios menjaga kebersihan, jangan sampai lingkungan Pusat Perdagangan justru menjadi tempat yang kumuh.

[caption id="attachment_320343" align="aligncenter" width="300" caption="Sekda Budi Martono seusai menggunting pita"][/caption]

Dalam laporannya Sumaryo pimpinan CV Karya Lancar, mendapat kesempatan membangun 56 kios, 9 Unit MCK, Mushola dan saluran air sepanjang 250 meter. untuk  tahap kedua membangun sarana untuk bermain anak-anak dan kios kuliner.

Agus Setyawan SE Kades Baleharjo melaporkan dibangunnya kios di bekas Terminal, untuk memberikan kesempatan warga, untuk ikut mengembangkan ekonomi masyarakat. Disamping itu juga dikembangkan sarana hiburan untuk anak-anak, dan memberikan kesempatan warga untuk mengembangkan kuliner.***

[caption id="attachment_320344" align="aligncenter" width="300" caption="kios yang diresmikan"]

14086319182034192005

[/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline