Ibarat Lilin
Karya
Tazkir,S.Pd, M.Pd
Seperti lilin kau terbakar dengan dedikasi
Melebur diri menyingsingkan ilmu dan budi
Kau tak kenal lelah menyala terus-menerus
Menyinari pikiran membuka jendela dunia
Guru ibarat lilin yang menyala
Cahayanya terang memancar dalam malam
Dalam kegelapan ilmu kau penerang