Lihat ke Halaman Asli

Tauhid Patria

TERVERIFIKASI

karyawan swasta

Viral, Seorang Petugas PKD Membantu Penyandang Disabilitas di Stasiun Cikarang

Diperbarui: 13 Oktober 2022   12:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Seorang petugas PKD di Stasiun Cikarang saat membantu penyandang disabilitas di Stasiun Cikarang. (foto: dok twitter brayenputra)

Halo sodara-sodara ketemu lagi neh di tulisan saya yang kali ini mau membahas twit seorang nitijen yang beberapa waktu lalu viral di twiiter mengenai seorang PKD di stasiun Cikarang membantu penyandang disabilitas yang ingin keluar stasiun.


Dalam twitnya, akun @Brayenputra14 menyampaikan ungkapan " Pahlawan kemanusiaan, mungkin inilah kata yang pas buat menggambarkan seorang petugas di Stasiun Cikarang yang membantu kaum disabilitas yang baru saja turun dari KRL. Panjang umur kebaikan..." begitu bunyi twitt yang diposting pada tanggal 21 September 2022.


Twitt ini banyak mendapatkan sambutan positif dari para nitijen di twitter. Seperti diungkapkan akun @BudySet98044217 yang mengatakan Semoga menjadi amal ibadah, sehat selalu, dan mudah rejekinya.


Ada juga akun @lisnayuly yang menuliskan terima kasih orang baik, semoga semakin banyak orang yang terinspirasi untuk lebih melihat lingkungan sekitarnya dan lebih terketuk hatinya untuk saling tolong menolong.


Dalam video tersebut memang terlihat seorang PKD atau petugas security stasiun yang menjadi bagian dari KAI Services nampak sedang membantu penyandang disabilitas yang berjalan berbaris menuju pintu keluar Stasiun Cikarang.


Sampai hari ini twitt dari akun @Brayenputra14 sudah mendapatkan 94 likes, 28 retwett dan 3 orang nitijen melakukan Quote Retwett. Untuk twitt selengkapnya bisa dilihat disini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline