Lihat ke Halaman Asli

TAUFIQUR ROHMAN

Mahasiswa Uin Khas Jember

Keadilan Sosial bagi Seluruh Ekspresi Gender Rakyat Indonesia

Diperbarui: 30 November 2021   01:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Bunyi sila terakhir dari Pancasila adalah keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia. Itu berarti yang dimaksudkan adalah semangat keadilan sosial bukan yang berpusat pada semangat individu.Jika dipahami dalam konteks seksualitas, banyak hal yang bisa dilakukan oleh negara untuk menegakan sila ke-5 Pancasila seperti menjamin kebebasan seseorang dalam mengekspresikan gendernya.

Tidak hanya seorang waria, tetapi kehidupan seorang transgender yang sulit untuk mendapatkan kesetaraan sosial atau sering mendapatkan ancaman yang menakutkan dari masyarakat umum juga menjadi persoalan penting dalam menegakan keadilan sosial.

Bila seorang waria atau transgender terbukti melakukan pelanggaran hukum di lingkungan masyarakat, maka sanksi yang diberikan kepada mereka juga sama besar dengan masyarat umumnya tanpa ada pengurangan atau penambahan sekalipun.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline