Lihat ke Halaman Asli

Taufiq Sentana

Pendidikan dan sosial budaya

Rintik Hujan di Atas Kolam

Diperbarui: 15 Maret 2023   00:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

(Riset tentang Hujan)

Hujan jatuh pelan pelan. Menjalin ikatan pertemuan antarmolekul ciptaan. Angin yang jinak membuat kaki kaki hujan yang mungil berlarian. Mereka berlari di depan mataku yang kecil.

Pecahan rintik rintik hujan menjadi riak riak kecil melebar ke tepian kolam. Seperti memperjelas jarak pertemuan. Seperti hendak menyusun suatu metodologi setelah kemarau.

*dalam.Kumpulan Berburu Hujan/2021-2023.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline