Lihat ke Halaman Asli

Taufiq Sentana

Pendidikan dan sosial budaya

Piala Dunia

Diperbarui: 21 November 2022   00:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Di tempat yang fana ini kita sekadar  lewat saja. Singgah sejenak pada setitik kesenangan dan perayaan. Merekam riuh dan tawa. 

Atau membalut sedih dan suka.  Menakar kalah dan menang. Atau menyusun pundi, istana dan piala piala. 

Setitik RahmanNya membuat kita berdecak dan menyangka kuat sendiri.

Semua bisa berlalu dan pudar seketika. Dunia yang gemerlap akan pengap, kecuali sang diri yang diberi hikmah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline