Semua akan terjungkal dari selembar khayal yang terus memudar.
Padanya pikiran berbinar, menyangka cahaya. Menyusur titik temu di sela sela serat daun waktu yang terus gugur.
Pada sebuah khayal, dunia terus berhias dan menjadi lebih sempit dari daun kelor.
Baca juga : fantasi
https://www.kompasiana.com/taufiqsentana9808/6223b69d3179496b5a249c73/hilang
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H