Lihat ke Halaman Asli

Taufiq Sentana

Pendidikan dan sosial budaya

Ayat Ombak

Diperbarui: 1 Maret 2022   07:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku melihat  ombak
beberapa anak ombak yang siap melompat dari dadaku. dia meliuk berayun  bersama angin menjadi ayat ayat rindu.

Pada siang  dan malam waktu, ombak ombak itu berkejaran, berlarian di tautan penjelajahan, mengukur jarak diri pada fisika kuantum

Degup degupnya
membentuk irama irama radio semesta
seperti batas gravitasi dan lobang hitam.

*****

Ket: telah tayang di kanal lain dengan beberapa perubahan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline