Lihat ke Halaman Asli

Taufiq Sentana

Pendidikan dan sosial budaya

Di Dunia Kita Bagai Musafir

Diperbarui: 8 November 2021   11:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

dunia
dunia memang panggung yang riuh,
dan sering dianggap rendah.
rendahnya dunia karena
kelemahan diri sendiri
yang menyangka kekal di dunia.

walaupun dunia rendah secara maknawi,
namun kita tiada boleh meremehkan dunia, "ambillah bagian dari dunia seperlu saja" begitu disebutkan. atau,
" jadilah engkau di dunia bagai seorang musafir yang melintas dan berteduh sebentar di bawah pohon".

Dunia memang rendah sifatnya,
namun di panggungnya kita membajak amal saleh dan kesiapan untuk keabadian.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline