Lihat ke Halaman Asli

TAUFIK HIDAYAT

Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Juara Indonesia Masters 2022 dan Rekap Juaranya Sepanjang Sejarah

Diperbarui: 29 Januari 2023   10:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Fajar/Rian Juara Indonesia Masters 2022 (Foto PBSI via kompas.com) 

Hasil turnamen badminton Indonesia Masters 2022 cukup menggembirakan bagi pecinta badminton Indonesia. Pasalnya, Indonesia meraih 1 gelar juara dan 1 runner-up. China keluar sebagai juara umum dengan raihan 3 gelar juara dan 1 gelar diambil pemain Denmark.

Berlangsung 7 hingga 12 Juli 2022, turnamen super 500 Indonesia Masters berlangsung 2 game langsung kecuali nomor tunggal putri yang bermain hingga 74 menit.


Berikut Hasil Final Indonesia Masters Tahun Lalu

Tunggal Putra

Viktor Axelsen [1]  Denmark vs Chinese Taipei Chou Tien Chen [3]

21-10 21-12 berlangsung selama berlangsung selama 41 menit


Tunggal Putri

Chen Yu Fei [1] China vs Thailand Ratchanok Intanon [5]

21-16 18-21 21-15  berlangsung selama 74 menit

Hasil Juara Indonesia Masters 2022 (Bidik Layar tournamentsoftware.com) 

Ganda Putra

Fajar Alfian [5]/Muhammad Rian Ardianto Indonesia vs China Liang Wei Keng/Wang Chang

21-10 21-17  berlangsung selama 36 menit


Ganda Putri

Chen Qing Chen [1]/Jia Yi Fan China vs Indonesia Apriyani Rahayu [7]/Siti Fadia Silva Ramadhanti

21-18 21-12 berlangsung selama 42 menit

Ganda Campuran

Zheng Si Wei [2]/Huang Ya Qiong China vs France Thom Gicquel/FranceDelphine Delrue

21-13 21-14 berlangsung selama 38 menit

Pemain Indonesia Terlahir Menjuarai Indonesia Masters Setiap Sektornya Adalah Sebagai Berikut:

  • Tunggal Putra (2020) Anthony Sinisuka Ginting

  • Tunggal Putri (2014) Adriyanti Firdasari

  • Ganda Putra (2022) Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto

  • Ganda Putri (2020) Greysia Polii/Apriyani Rahayu

  • Ganda Campuran (2016) Ronald Alexander/Melati Daeva Oktavianti

Tabel Klasemen Juara Indonesia Masters Sepanjang Sejarah (Bidik Layar wikipedia.org/Indonesia Masters) 

Juara Indonesia Mastres Sepanjang Sejarah Sejak 2010 (Bidik Layar wikipedia.org/Indonesia Masters) 

Jadwal Final Indonesia Masters Tahun Ini (Foto Facebook.com/Badminton Indonesia) 

***




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline