Lihat ke Halaman Asli

Pembinaan dan Glady Bagi Orang Tua & Wali Baptis!

Diperbarui: 22 November 2024   19:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Orang Tua dan wali Baptis dengan tekun serius mengikuti pembinaan ( Foto Tanus K)

Saya memberi kesempatan kepada orang tua dan wali baptis untuk membagi / syaring pengalam  (Foto : Tanus K)

Jumat, 22 November 2024 bertempat di Kapela St.Agustus Bello-Kupang, berlansung pembinaan dan gladi bagi orang tua dan wali baptis. Sekedar untuk diketahui, bahwasannya stasi Santo Agustinus Bello Kupang merupakan bagian tidak terpisahkan dari paroki St.Fransiskus Assisi Kupang.

Stasi St.Agustinus Bello, merupakan stasi besar, karena memiliki 2.700 umat yang tersebar di 20 KUB. Semenjak 9 tahun lalu, jadwal permandian tiap tiga bulan/ 4 kali permandian dalam setahun.

Pembinaan berlansung tepat pukul 16.30 ( Jam 4.30). Seperti biasa, seusai doa pembukaan saya menjelaskan tentang sakramen permandian, makna/tujuan, sarana-sarana yang digunakan dalam permandian, peran saksi dalam permandian.

Seusai saya menjelaskan hal-hal di atas, seperti biasa, saya memberi kesempatan kepada orang tua dan wali baptis membagikan pengalaman mereka mendidik anak-anak di rumah. Biasanya orang tua wali diberi kesempatan membagi/syaring pengalaman seputar pembinaan anak-anak di rumah.

Selepas syaring pengalaman, acara dilanjutkan dengan gladi, doa dan pulang. Dalam setiap pembinaan, saya selalu melibatkan orang tua...

Bello, 22 November 2024

Tanus Korbaffo

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline