Lihat ke Halaman Asli

Cita-cita ku....!

Diperbarui: 25 Juni 2015   04:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

aku seorang guru yang berpenghasilan 375rb per bulan bersuamikan seorang karyawan berpenghasilan 2jt per bulan.

aku ingin menuangkan mimpi ku, yang kebanyakan orang mengatakan tidak mengkin dengan melihat kondisi keuangan ku saat ini.

beberapa bulan setelah aku melahirkan anak ku yang pertama yang sekarang berusia 6th, aku meminta untuk di PHK kepada atasan ku yang bernama ci Sakno. karena aku ingin merawat anak ku dan kebetulan juga sedang ada pengurangan karyawan di perusahaan tempat aku bekerja.

singkat cerita, aku sudah tidak bekerja di perusahaan lagi, setelah di PHK aku hanya ibu rumah tangga biasa saja.

suatu hari, pembantu rumah tangga tetangga ku datang kerumah ku. bermaksud untuk menanyakan apakah aku butuh pembantu atau tidak.

sebenarnya aku tidak butuh karna aku sudah tidak bekerja lagi. tapi mendengar ceritanya tentang kondisi keluarganya aku jadi prihatin dan aku mengatakan, baiklah saya terima permintaan ibu, kira-kira siapa yang akan bekerja nanti? tanya ku.

ibu itu menjawab, anak ibu yang akan bekerja, ga usah khawatir anak saya sudah bisa mengerjakan pekerjaan rumah tangga ko. jelasnya.

keesokkan harinya datang seorang gadis kecil kira-kira berusia 12 atau 13 tahun. aku bertanya. ade siapa dan mau apa?

dia menjawab, saya kartika anaknya ma bonah, kemarin kata emak ibu nerima saya kerja dirumah ibu.

aku kaget, haaah ko anak kecil pikir ku.

sebelum aku persilahkan untuk bekerja aku tanya-tanya dulu tentang anak itu.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline