Lihat ke Halaman Asli

Apakah Astronomi Itu ?

Diperbarui: 29 September 2022   11:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Kalian pasti sudah pernah mendengar nama astronomi di media sosial seperti : YouTube, Instragram, TikTok, Dll.

apakah kamu tahu astronomi itu apa ?

Astronomi adalah suatu ilmu yang mempelajari benda-benda langit seperti bintang, planet, galaksi, dan lain sebagainya.

Ilmu Astronomi juga termasuk ilmu tertua di dunia.

jadi sekarang kalian sudah tahu kan istilah astronomi itu, 

Para astronom pertama kali melakukan pengamatan pada malam hari, Dalam ilmu ini terjadi perkembangan yg sangat pesat saat teleskop di temukan.

Jadi sekarang kita akan mengetahui sub bidang sains lainnya pada ilmu astronomi yang meliputi :

1 Astrometri

2 Navigasi selestial

3 Astronomi pengamatan

4 Astronomi kalender)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline