Lihat ke Halaman Asli

Perpanjangan Kebijakan PPKM Level 4

Diperbarui: 28 Juli 2021   19:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Perpanjangan PPKM level 4 telah dimulai, Menurut Presiden Jokowi, keputusan ini  sudah mempertimbangkan aspek kesehatan , ekonomi dan sosial. perpanjangan PPKM level 4 sampai dengan tanggal 2 Agustus 2021. Banyak membuat pro dan kontra terhadap banyak masyarakat  salah satunya didaerah lebak, banten. Yang demo menolak perpanjangan PPKM yang berakhir ricuh. Masyarakat mengklaim bahwa perpanjangan PPKM membuat rakyat miskin tambah menderita karena harus berdiam diri dirumah membuat penghasilannya menurun. Tapi kebijakan PPKM level 4 ini berbeda pasar rakyat yang menjual sembako, pedagang kaki lima, warung makan diruang terbuka dan lain-lain. Semua sudah boleh dibuka dengan syarat dan protokol yang ketat dan waktu yang terbatas. Seperti waktu makan di warung rumah makan yang hanya diberi waktu makan 20 menit. Kendati begitu kewaspadaan tidak boleh dilonggarkan,jangan pernah lalai. Selalu kenakan masker , jaga jarak dan hindari kerumunan. Berbagai asumsi tentang aman atau tidaknya, telah terjawab. Maka dari itu sudah sebaiknya kita mengikuti anjuran pemerintah agar kasus Covid-19 di Indonesia dapat semakin berkurang serta pandemi segera  berakhir.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline