Lihat ke Halaman Asli

ASYIFFA NAZWA NISRINA

Mahasiswi STBA JIA Bekasi

Ramalan Zodiak

Diperbarui: 12 Desember 2023   22:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ramalan terhadap zodiak? Apakah itu real atau hoax? Dan bagaimana tanggapan dalam agama Islam tentang mempercayai ramalan zodiak.

 

Apa itu ramalan zodiak?

Yaitu adalah ramalan yang di cocokin berdasarkan waktu lahir seseorang dengan rasi bintang.

Bisa juga di artikan sebagai, meramal sesuatu dengan 12 tanda bintang yang dikaitkan dengan 12 bulan kelahiran seseorang.

Seperti contohnya, pada bulan Juni dan Maret. Itu mereka berdua memiliki bintang bernama Gemini dan Aries.

Yang dimana Gemini sendiri ini suka di cap sebagai orang yang playboy, jika dia laki-laki.

Kalo Aries suka di cap sebagai emosian yang sangat tinggi (kesabarannya setipis tissue).

Padahal jika di lihat dari mata pandang, itu tidak ada kaitannya sama sekali dengan sifat dan zodiak yang di miliki.

Tapi kenapa zaman sekarang masih ada saja yang percaya dengan itu? Dan apakah benar itu sesuai dengan sifat yang kita miliki, atau bukan?

Dalam Islam, kepercayaan terhadap ramalan zodiak tidak dianjurkan. Islam juga menekankan kepercayaan kepada Allah sebagai satu-satunya sumber kebijakan dan pengetahuan mutlak.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline