Lihat ke Halaman Asli

Syarwan Edy

@paji_hajju

Ama Lake Lewotobi

Diperbarui: 5 November 2024   13:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto: Facebook/NTT STORY

Bertahun purba

Di puncak itu kami merayakan Engkau

Yang lebih luas dari kawah api

Yang Lebih besar dari belerang panas

Yang lebih teduh dari guncangan gemuruh.

Kini asap tebal Kau kirim jadi isyarat

Lahar panas menyapu tanda 

Debu memburu di atas kabut

Barang kali lelah

Mungkin juga letih

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline