Lihat ke Halaman Asli

Syahrul Azmi

BUSINESS, SPORT AND FINANCE

Ini Penyebab Persipura Jayapura Bubar

Diperbarui: 7 Januari 2021   13:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Persipura Jayapura @persipurapapua1963

Jakarta, Kompasiana.com - Kabar buruk datang lagi dari club bola Persipura Jayapura.Pasalnya, club berjulukan Mutiara Hitam  ini resmi membubarkan diri pada Kamis (06/01/2021).Mendengar kabar demikian, para fans kecewa karena Persipura akan mewakilakan Indonesia di ajang AFC 2021 bersama Bali United.

Pada postingan instagramnya @persipurapapua1963 mereka menyebutkan alasan mereka bubar, bisa di simpulkan bahwa Persipura terjebak dalam hal Finansial.Karena salah satu sponsornya yaitu BANK PAPUA telah memberikan harapan palsu terhadap Persipura.

Dalam sebagian postingannya dituliskan, "Kami sebenarnya sudah beberapa kali meminta kejelasan dan kepastian dari Bank Papua, tetapi baru hari ini mereka nyatakan tidak membayar, seandainya sejak awal disampaikan mungkin kita akan mencari jalan lain sebagai solusi, jadi selama ini kita digantung-gantung terus untuk sesuatu yang ternyata tidak jelas, kita di PHP berbulan - bulan".

Dalam hal ini, Persipura juga mengapresiasi 2 Sponsornya yaitu, PT.Freeport Indonesia dan Kuku Bima yang telah menepati janjinya sebagai sponsornya.

"Terima kasih untuk PT. Freeport dan Kuku Bima yang sudah melunasi sesuai perjanjian".Tulisnya dalam postingan tersebut.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline