Lihat ke Halaman Asli

Pentingnya Manajemen Keuangan bagi Semua Kalangan

Diperbarui: 20 Agustus 2024   18:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

PENTINGNYA MANAJEMEN KEUANGAN BAGI SEMUA KALANGAN

Manajemen keuangan pribadi merupakan kemampuan seseorang dalam mengatur mulai dari perancanaan,penganggaran,pemeriksaan,pengelolahan,pengendalian,pencarian dan penyimpanan dana keuangan sehari hari.Manajemen keuangan pribadi juga dapat diartikan sebagai suatu cara dalam mengelola apa yang dimiliki berhubungan dengan tanggung jawab seseorang terhadap pengelolahan keuangan.Maka seseorang tidak akan kejebak pada perilaku untuk memenuhi keinganan yang tidak terbatas.Setiap orang memiliki kemampuan untuk mengatur pengeluaran dan infestasi yang nantinya bila memperoleh kekayaan untuk mendapatkan tujuan yang ingin dicapai dengan melibatkan aktivitas keuangan seperti pinjaman perbankan dan investasi atau rencana pension.Manajemen keuangan pribadi mampu membuat seseorang menggunakan uang dengan bijak seperti mendorong para produsen untuk membuat produk dan jasa.Manajemen keuangan pribadi ini mampu mengelola anggaran,menghemat uang dan mengontrol keuangan

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSONAL FINANCE

 Beberapa factor memengaruhi personal finaciyal management mahasiswa yaitu Pendidikan keuangan keluarga literasi keuangan dan peran teman sebaya kemampuan seseorang untuk mengelola keuangan menjadi salah satu fakyor penting untuk mencapai sukses dalam hidup.Dalam melakukan pengelolaan keuangan yang baik dan benar menjadi penting bagi anggota Masyarakat khususny individu bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan keuangan dengan perilaku keuangan.Namun,pernyataan ini bertolak belakang dengan hasil penelitian bahwa perilaku seseorang dalam mengelola uang tidak selalu dipengaruhi oleh pengetahuan keuangan,karna kemungkinan terdapat factor lain seperti psikologi,emosi,kecerdasan dan intelektual.

CARA MENGATUR KEUNGAN PRIBADI

Untuk memiliki arus kas keuangan pribadi lancar,anda memiliki kemampuan untuk mengelola keuangan yang tepat dan efektif seperti:

  • Bedakan kebutuhan dan keinginan,Langkah awal dalam mengelola keuangan yang funda mental adalah mengetahui yang memang anda butuhkan dan inginkan

Pilih metode,50/30/20 atau 40:10:10:30:10,metode 50/30/20 adalah metode membagi pos keuangan dengan rasio 50% untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari hari,30% untuk memenuhi keingan anda dan 20% disimpan kedalam Tabungan.

Anggaran Keuangan

Setelah memasukan metode pengelolaan keuangan yang akan diterapkan,misalnya anggaran keuangan untuk satu bulan pisahkan post kebutuhan dan keinginan,pengeluaran mana yang termasuk kebutuhan dan keinginan

Pertimbangkan kemampuan finansial utnuk berhutan dan mencicil

Lihat rencana keuangan untuk cicilan memiliki presentase beberapa persen perbulan saat pos cicilan dan Tabungan terpenuhi maka tunda barang selanjutnya untuk dibeli sampai cicilan saat ini lunas




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline