Lihat ke Halaman Asli

Terbit

Diperbarui: 24 Juni 2015   00:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Gadis itu tiba di taman yang dulu membuatnya berjanji. Berharap si bocah lelaki ada disana, sama dengannya menolak lupa. Dari jauh Ia bisa mendengar suara yang amat dikenalinya, suara yang mengisi waktu sebelum tidurnya.

Terkaannya benar. Ia ada di taman yang sama. Tapi kali ini, dia tidak sendiri.

“Kamu sudah kembali. Bagaimana nenek mu?”

“Nenek baik”

“Sekarang jawabanmu yang pendek”

“…”

Mata Gadis itu menangkap jelas bagaimana si Bocah resah melirik teman yang menunggunya. Gadis itu akhirnya tidak nyaman diam.

“Aku harus pergi. Matahari sudah terbenam”

“Kali ini apa kita akan bertemu lagi?”

“Ya. Tapi kali ini ini aku tidak menunggu matahari terbenam lagi”

“Jadi aku boleh pergi?”

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline