Lihat ke Halaman Asli

Syafirah

Mahasiswa

Pemberdayaan Kaum Dhuafa

Diperbarui: 14 Februari 2023   23:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA) telah melaksanakan kegiatan pemberdayaan keluarga dhuafa yang beralamatkan di Jln. Siaga swadaya rt 005 rw 04 no 17. Kel pejaten barat. Psr minggu jaksel Kegiatan ini merupakan hasil bentuk nyata dari pengimplementasian Qs. Al-Ma'un. 

Ibu Maryati dan Bapak Ahzari

Ibu Maryati 64 tahun dan Bapak Ahzari 68 tahun

pekerjaan beliau adalah berjualan gorengan dan nasi uduk

Beliau tinggal hanya dengan suaminya.

Melalui kegiatan ini diharapkan rasa empati dan rasa kepedulian mahasiswa terhadap sesama bertambah tinggi dan mampu menginspirasi masyarakat untuk tidak lupa saling membantu sesama.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline