Lihat ke Halaman Asli

FocusIELTS

IELTS Preparation Online Privat dengan hasil 7.0 - 8.5

Tips Mendapatkan Nilai 7.0+ untuk IELTS Speaking Test Part 2: Individual Short Talk

Diperbarui: 11 Agustus 2022   17:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di part 2 ini, kalian akan diberikan selembar kertas yang bertuliskan topik dan beberapa pertanyaan terkait dengan topik tersebut. Biasanya, satu topik akan diikuti oleh 4 pertanyaan yang wajib kalian jawab. Namun, di part 2 ini kalian tidak langsung menjawab, melainkan kalian diberi waktu 1 menit untuk mempersiapkan jawaban kalian dan kemudian kalian diminta untuk berbicara selama 1-2 menit. Oleh karena itu, kalian akan diberikan selembar kertas kosong dan pensil untuk membuat catatan yang bisa kalian gunakan dalam memberikan jawaban kalian. Sama halnya dengan part 1, topik di part 2 juga sangat bervariasi namun biasanya akan mudah dijawab jika Anda memiliki pengalaman dengan topik tersebut dan akan menantang jika tidak ada pengalam dengan topik tertentu. 

Tips: Dalam waktu persiapan 1 menit tersebut, catatlah hal hal pokok yang akan berguna dalam menjelaskan jawaban kalian. Jawaban di part 2 ini panjang dan jelaskanlah seperti jika kalian sedang bercerita. Gunakan pertanyaan-pertanyaan yang diberikan terkait dengan topik untuk membantu kalian dalam membentuk alur cerita kalian. Ini sangat penting, jangan berikan jawaban dari 4 pertanyaan tersebut secara individu, namun jelaskan dalam bentuk cerita. Alur cerita sangatlah penting untuk part 2 ini. 

Mari kita lihat beberapa contoh topik dan jawabannya;

Contoh 1:

Describe an old person that you know.


You should say:


  • What your relationship is to this person

  • How often you see them

  • What people think about this person

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline