Pantun Hari Rabu Pekan Kedua September
Binatang dari dalam tanah bermunculan
Bangun tidur mata masih mengantuk
Tetap jalankan salat sebagai kewajiban
Air PDAM masih berwarna keruh
Endapkan sebentar untuk digunakan
Engkau jangan mudah kena pengaruh
Paham negatif dibalut hiburan
Tanah mulai basah terkena gerimis
Semoga tanaman kembali subur
Manusia tidak dapat menepis
Kewajiban ibadah yang teratur
#suprihadiberpantun
Penajam Paser Utara, 13 September 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H