Pantun Tanggal Sembilan Belas Agustus
Mulai berbunga cukup banyak
Bulan Agustus masih meriah
peminat lomba anak-anak membludak
Bukan lari karung atau lari kelereng juga
Bukan pula makan kerupuk diikat tali
Tujuhbelasan perlu ada lomba tidak biasa
Kreativitas harus selalu digali
Bunga mawar pendamping melati
Jangan dibuang karena wangi masih ada
Udara Indonesia terkena polusi
asap putih kehitaman merajalela
#suprihadiberpantun
Penajam Paser Utara, 19 Agustus 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H