Lihat ke Halaman Asli

Supli rahim

Penulis dan dosen

Menelusuri Siapa Pak Harto Melalui Memorial HM Soeharto

Diperbarui: 4 November 2022   20:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri, tni.mil.id

Bismillah,

Sore menjelang malam hari ini jumaat malam sabtu 4 November 2022, penulis teringat dengan pemimpin Indonesia yang lama memerintah negeri ini. Beliau adalah Jenderal Besar HM Soeharto. 

Penulis merasa berhutang budi kepada pak Harto karena sempat mendapat beasiswa untuk bersekolah ke luar negeri pada saat kehidupan masih susah. Pak Harto melalui para mwnterinya menggalakkan para dosen di Univeraitas untuk bersekolah di luar negeri guna mencerdaskan kehidupan bangsa.

Sekolah di Inggeris

Pada masanya banyak anak bangsa yang rela dikirim ke luar negeri walau beasiswa waktu itu tidak begitu besar. Yang penting cukup umtul bayar SPP dan cukup hidup di rantau. 

Jika mau membawa anak istri maka kami mesti putar otak antara lain mencari uang tambahan dengan bekerja 10 jam seminggu. Penulis punya istri yang rela bekerja di pabrik roti.

Tiga strategi pembangunan ekonomi

Pak Harto dengan para menterinya mengenalkan konsep pertumbuhan, 

Memorial HM Soeharto




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline