Lihat ke Halaman Asli

SUNARTI

Ahli gizi

Ibu yang Menyusui Memiliki Penyakit Infeksi, Apakah Bisa Menular terhadap Bayinya?

Diperbarui: 25 Juni 2020   19:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Pernah ada yang terlintas dalam pikiran anda atau bertanya tanya apabila ibu yang sedang sakit atau terserang infeksi jika memberikan ASI  bagaimana dengan bayinya apakah akan aman untuk bayinya ? pada ibu yang terkena infeksi terdapat sel darah putih yang membuat antibodi untuk melindungi ibu, Antibodi terhadap terhadap infeksi ibu dialirkan kedalam ASI untuk melindungi bayi, sebagian sel darah putih masuk ke payudara dan membuat antibodi. 

Jadi tidak ada lagi alasan untuk ibu tidak menyusui buah hati yah karena sangat bagus untuk kesehatan bayi dan manfaat ASI jauh lebih baik dibandingkan dengan produk susu lainnya. Kebaikan ASI dapat dilihat dari komposisi ASI berdasarkan usia bayi (kolosterum dan susu matang),proses menyusui  (foremilk dan hindmilk) dan waktu menyusui (siang dan malam)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline