Tentang Luka
Luka
hadirnya selalu tanpa permisi
setiap goresan
sayatan
hujaman
datang pergi
silih berganti
Luka
hadirnya tak mengenal ruang dan waktu
Sumirat Mira
Magetan
di
hari ke-13 Desember 2023
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI