Lihat ke Halaman Asli

Mbah Marijan, The Real Superhero..

Diperbarui: 26 Juni 2015   12:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Sebelum populer sebagai bintang iklan, nama Mbah Marijan sudah sangat populer

dikalangan para Pecinta Alam. Sebab,  tempat tinggal beliau di Kinahrejo, Umbulharjo

selalu dijadikan Posko Pendakian bagi para pecinta alam. Bahkan, dikalangan Pecinta

Alam, Mbah Marijan adalah guru sekaligus orang tua yang selalu menjadi tempat ngangsu

kawruh bagi siapapun yang pertama kali melakukan  pendakian ke Merapi.

Saya mengenal Mbah Marijan, ketika pertama kali mendaki  Merapi tahun 1989. Dan sejak

mengenalnya, saya melihat Mbah Marijan sebagai orang  sederhana. culun.lugu dan

ceplas-ceplos  tapi cerdas. Justru karena keluguannya itu kadang kalimat kalimat yang

meluncur  dari mulut simbah tidak terkontrol. Tapi, justru  hal itulah yang menjadi ciri khas

mbah Marijan.

Saya mengenal Mbah Marijan sebagai sosok orang yang sangat luar biasa. Dalam usia

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline