Lihat ke Halaman Asli

Suhenri PS

mahasiswa

Peran Penting Orangtua dalam Membentuk Moral Anak Remaja

Diperbarui: 14 November 2023   10:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

TRIBUNBATAM.id/ISTIMEWA

Di jaman milenial sekarang, banyak sekali kita melihat berbagai anak remaja sekarang yang berada di luar kontrol dari orangtua dari keanarkisan,kebrutalan,dll ini sangat bahaya.

Bisa di ambil contoh keanarkisan Anak remaja yang sekarang sangat begejolak di kalangan masyarakat batam. Terlebih sekarang mereka semakin bergejolak dikarenakan anak remaja yang melakukan itu yang sedang mencari jati diri mereka dan mereka menginginkan pengakuan berlebih dari seumuran mereka untuk di akui sebagai orang yang memiliki kekuasaan

Peran penting orangtua adalah peran yang paling penting dalam membetuk moral yang lebih baik lagi. Orangtua adalah pihak yang paling bertanggung jawab akan kondisi tersebut karena merupakan pemberi pendidikan pertama. Fondasi yang kokoh akan nilai moral harus ditanamkan sejak dini oleh para orangtua. Sayangnya, masih banyak masyarakat yang hanya mementingkan nilai mata pelajaran atau sekadar keberanian dalam bicara. Bukankah ilmu tanpa karakter dan norma hanya akan membentuk pribadi yang jumawa? Untuk itu, lakukan 9 hal ini guna menanamkan nilai moral pada anak sejak dini.

*Tanyakan Pada Anak                                                           Saat anak melakukan kesalahan, tanyakan alasan mengapa ia melakukannya.

*Bekerjasama dengan Semua Pihak                       Hapus pemikiran bahwa pendidikan anak hanya menjadi tanggung jawab ibu. 

*Berikan Pilihan                                                    Orangtua seringkali menanamkan apa yang benar dan salah tanpa memberikan hak memilih. 

Perkembangan moral dapat di pengaruhi oleh sebuah lingkungan dan kurang nya perhatian dari orang tua menurut vygotsky perkembangan moral dipengaruhi oleh lingkungan yang kurang baik dan negatif. Disini adalah peran penting Orang tua sebagai orang yang dapat mempengaruhi / menasehati anak sebagai yang lebih baik lagi dan dapat menghindari pergaulan yang dapat mempengaruhi seorang anak

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline