Lihat ke Halaman Asli

Gunung Kembar (Akrostik)

Diperbarui: 1 November 2023   07:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri 

Gagah
Uggul menjulang
Nampak kokoh berwibawa
Unjuk kekuatan alami
Nampak anggun
Gairah

Kokoh
Elok memanjakan
Memesona indah dipandang
Berjuta bunga edelweis
Aneka kembang
Renjana

Pekalongan, 01112023

Menurut legenda Jawa, Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing adalah sepasang kekasih yang terpisah oleh keadaan. Sindoro yang gagah perkasa melambangkan pangeran, sementara Sumbing yang lebih lembut melambangkan putri. Kisah ini mirip dengan legenda Gunung Merapi dan Merbabu, serta beberapa gunung lainnya di Jawa (dari berbagai sumber)




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline