Lihat ke Halaman Asli

Sugeng Haryadi

Penyuluh Pertanian di Kecamatan Ayah Kab. Kebumen

Siswa SDN 1 Demangsari Kunjungi Bank Sampah Pawitan KWT Tunas Harapan Desa Demangsari

Diperbarui: 10 Desember 2023   10:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Kebumen-Siswa dan Siswi SD Negeri 1 Desa Demangsari Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen kunjungi Bank Sampah Pawitan  Kelompok Wanita Tani (KWT) Tunas Harapan (Sabtu, 9/12/2023). Mereka belajar terkait sampah plastik/botol yang bisa dikumpulkan dan dimanfaatkan kembali. Para siswa yang didampingi bapak/ibu guru sangat antusias mengikuti kegiatan ini,mereka lebih banyak diskusi terkait sampah. 

KWT Tunas Harapan selain bergerak di bidang pertanian terutama pemanfaatan lahan pekarangan dan pengolahan hasil pertanian, juga bergerak di bidang lingkungan hidup yaitu terkait sampah. Semoga kedepan lingkungan kita menjadi bersih dari sampah. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline