disusun oleh: Suci Rohmawati
WAKTU
Malam merajut malu dalam waktu
Angin berhembus lembut didalam kalbu
Deraiannya berbisik beriringan
Menghempas sepinya ruangan
Aku duduk didalam ruang itu
Sendiri menyatu dengan waktu
Kau hadir membawa sejuta rindu
Segala temu semoga kita menyatu
Hanya waktu yang menyatu
Bertemu dan bersatu
Memberi kabar tanpa berseteru
Melodi indah yang selalu ku tunggu
Ku dengar melodi itu
bergetar terasa di hati
Karena waktu memanggil nama mu
Untuk selalu bersanding didalam hati ku
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI